KASIH SAYANG

KASIH SAYANG

20080929

Indonesia dah lancar roket ke angkasa , Malaysia ?



Tahniah kepada agensi angkasa lepas Indonesia , Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) yang telah mencipta , menguji dan melancarkan beberapa roket dalam usaha untuk membangunkan program angkasa lepas mereka samada untuk meletakkan satelit di orbit angkasa atau menghantar angkasawan ke angkasa lepas.

China sudah menghantar angkasawan mereka ke angkasa lepas dengan roket dan kapal angkasa mereka sendiri. Indonesia pula dalam proses pembikinan. Malaysia yang begitu bangga menumpangkan angkasawan negara dengan roket dan kapal angkasa milik Rusia bila lagi ?

Bukan itu sahaja , malah LAPAN membuka peluang kepada rakyat mereka untuk mempelajari cara-cara membuat roket untuk dijadikan sebagai aktiviti serta hobi yang bermanafaat. Akan tetapi pelajar dan remaja kita di Malaysia hanya seronok main roket bunga api yang dihasilkan dan diseludup dari negara jiran , lebih-lebih lagi apabila menyambut perayaan kebesaran Islam.

Sumber : IKAM

Lapan kembali melakukan uji terbang roket hasil penelitian dan pengembangannya. Setelah berhasil uji statik terhadap motor roket bertipe RX-320, Tim Peroketan Lapan melanjutkan dengan tahapan uji terbang pada Senin (19/05) di Stasiun Uji Terbang Pameungpeuk, Garut, Jawa Barat. Roket dengan tipe RX-3228.02.01 sebagai roket terbesar buatan Lapan selama ini, berhasil meluncur mulus. Keberhasilan ini sebagai tanda program pembuatan Roket Pengorbit Satelit memasuki tahap awal.

Roket diluncurkan dengan tujuan uji rancang bangun. Roket ini berspesifikasi panjang 4736 mm, diameter 320 mm, dan berat total 532 kg. Pukul 06.15 WIB, roket berhasil meluncur sesuai prediksi jarak jangkau yakni sekurangnya 42 km. Hal ini ditunjukkan oleh data Global Positioning System (GPS) yang dipasang pada roket. “Data terakhir yang bisa dipantau menunjukkan angka 42,1 km. Ini pun posisi roket masih terbang di atas laut,” imbuh Ka Pustekwagan.

Sumber : LangitSelatan

Jadi, siapa mau membuat roket sendiri? Bagi peminat serius, silakan menghubungi LAPAN.

Sumber LangitSelatan